Skip to main content

Mbah Badri Kakek Penjual Bambu Di Magelang

 


“Saya udah tua. Tapi, saya bersyukur masih bisa gerak. Makanya saya pingin terus dekat sama Allah dan cari bekal buat akhirat.

.

Tiap hari saya jualan walau cuma bawa 1 tangga bambu. Liburnya kalau hari Jumat aja karena harus Jumatan. Soalnya rezeki itu harus dijemput. Kalau diem aja gak akan dapet apa-apa. Nah, kalau keliling kan biar cepet laku, bisa sekalian olahraga juga,” - Mbah Badri.

.

+++

.

Di usianya yang sudah senja, Mbah Badri tetap giat bekerja. Setiap hari, beliau berjalan sejauh 20 km membawa tangga bambu yang diikat di sepeda onthelnya. Mbah Badri tak ingin merepotkan anak-anaknya dan memilih cari uang sendiri untuk memenuhi kebutuhannya dengan sang istri.

.

Saat waktu sholat tiba, Mbah Badri langsung mencari masjid terdekat untuk beribadah. Tak lupa beliau sisihkan sebagian penghasilannya untuk mengisi kotak infaq. Harapan Mbah Badri: beliau ingin tetap sehat agar bisa mewujudkan mimpinya beribadah ke Tanah Suci.

.

#JumatBerkah yuk kita sedekah untuk wujudkan mimpi Mbah Badri ibadah ke Tanah Suci. Kamu bisa berdonasi dengan cara, klik: kitabisa.com/hafaratemanimbahbadri (link di bio) @

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Bocah 9 Tahun Tinggal Sendirian di Kontrakan gara-gara Keluarga Suspek Covid-19

 Malah Jadi Gak Tega !!! Bocah 9 Tahun Tinggal Sendirian di Kontrakan gara-gara Keluarga Suspek Covid-19 Seorang bocah bernama Irene umur  9 tahun harus tinggal sendirian di kontrakan. Diketahui, biasanya Irene tinggal bersama nenek dan pamannya. Namun nenek Irene suspek Covid-19 dan harus dirawat di rumah sakit. Mereka adalah warga Jalan Semangka Raya Perumnas Kalinegoro, Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. #magelang #nuaantara #potretmagelang #jogja #surabaya #jakarta #indonesia #semarang #pati #ponorogo #wonosobo

Promo Lunch 45.000,++/Pax hanya di Forestre Lounge and Kitchen

Makan siang kemana hari ini? masih bingung cari tempat makan siang yang nyaman, murah dan berkualitas, Nggak ada salahnya buat coba lunch yang ada di Hotel Golden Tulip Essential Pekanbaru, selain tempatnya yang nyaman, makanan yang disajikan disini juga lengkap plus bisa makan sepuasnya.Wow makan sepuasnya dengan promo special, kapan lagi ?? Oh ia siapa bilang makan di hotel berbintang itu mahal? Di salah satu hotel yang letaknya tidak jauh dari kawasan bandara kita bisa menikmati sajian makan siang ala buffet dari chef profesional dengan harga yang tidak menguras kantong. Tepatnya di Restoran Forestre Lounge and Kitchen di lobby hotel Golden Tulip Essential Pekanbaru, kita bisa menikmati promo  Makan Siang All You Can Eat dengan harga hanya Rp 45.000, ++/pax Promo ini dibuka setiap hari senin sampai Jum'at mulai pukul 11.00-15.00 WIB, letaknya yang masih berada di kawasan Bandara dan tepat dikawasan Pekanbaru Park sangat mudah dijangkau dengan motor maupun kendaraan roda